best tracker Tiket Bus Puspa Jaya: Agen, Jadwal + Harga Agustus 2023

Tiket Bus Puspa Jaya: Agen, Jadwal + Harga Agustus 2023

Tiket Bus Puspa Jaya – Fasilitas dan harga tiket memang menjadi poin penting saat memilih layanan transportasi, baik darat, laut, maupun udara.

Tak dapat dipungkiri saat ini, untuk moda transportasi darat yang banyak diminati masyarakat adalah bus AKAP.

Selain harga tiket bus yang lebih terjangkau serta sejumlah fasilitas menjadi pertimbangan mereka yang akan memakai jasanya.

Bus Puspa Jaya
Bus Puspa Jaya

Nah, untuk Anda yang mungkin akan pulang kampung ke Jawa atau Sumatera bisa mencoba layanan bus Puspa Jaya.

Baca Juga : Tiket Bus MGI

Tersedia berbagai kelas bus dan layanan transportasi di PO Puspa Jaya seperti bus AKAP, AKDP dan pariwisata.

Harga tiket bus Puspa Jaya cukup beragam tergantung kelas bus dan tujuan seperti Lampung Jakarta dibanderol kisaran Rp. 200.000, Lampung Jogja Rp. 430.000 dan masih banyak lagi.

Anda dapat memesan tiket bus Puspa Jaya online dan offline dengan gampang.

Pemesanan tiket bus Puspa Jaya online bisa melalui website Easybook.com atau ke kontak center kantor pusat PO Puspa Jaya.

Pembelian tiket offline bisa datang langsung ke agen bus Puspa Jaya terdekat yang sudah berhasil kami rangkum dibawah ini.

Jadwal bus Puspa Jaya cukup fleksibel artinya tersedia keberangkatan pagi, siang dan sore hari.

Sekilas Profil Bus Puspa Jaya

PO Puspa Jaya adalah perusahaan transportasi asal Lampung yang berdiri tahun 1978 oleh Bpk. Ketut Narya.

Awal cikal bakal perusahaan otobus Puspa Jaya ini bernama Puspa Sari dibawah naungan PT. Puspa Sari asal Bali.

Baca Juga : Tiket Bus Maju Lancar

Awal-awal perusahaan otobus ini hanya memiliki satu armada bus dengan trayek Banjit, Way Kanan ke Rajabasa, Bandar Lampung.

Karena musibah erupsi Gunung Agung Karangasem, Bali. Pemilik ini pergi ke Lampung untuk memulai usaha transportasi kembali dan berkembang sampai sekarang.

Tahun 1989 menjadi tonggak rintisan untuk rute lintas Lampung – Jawa yaitu antara lain Yogyakarta dan Solo dengan layanan bus ekonomi.

Ada 2 jenis layanan transportasi yang disediakan antara lain bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP), Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP), taksi Bandara, serta penyewaan bus pariwisata.

layanan bus AKDP, bus Puspa Jaya melayani rute Bakauheni, Metro, Kota Agung, Way Jepara, Banjit Way Kanan, serta Unit 2.

Kelas Bus Puspa Jaya

Sedikitnya ada 3 pilihan kelas bus di PO Puspa Jaya, pemilihan kelas bus bisa Anda pilih saat pemebelian tiket bus.

Perbedaan antara kelas VIP, Executive, dan AC Ekonomi adalah pada jumlah tempat duduknya serta fasilitas yang disediakan di dalamnya.

Untuk konfigurasi kursi yang disediakan adalah 2 – 2 untuk semua kelas bus, sehingga akan jauh lebih nyaman dan longgar.

  1. VIP
  2. Executive
  3. Ekonomi

Intip Fasilitas Bus Puspa Jaya

Berikut sederet fasilitas yang nantinya Anda dapatkan saat menggunakan jasa bus Puspa Jaya. Karena fasilitas menjadi point penting saat memilih layanan transportasi.

  • Full AC
  • Bantal
  • Selimut
  • Leg rest
  • Dual LCD TV
  • LCD TV belakang
  • Toilet
  • Reclining seat
  • Terminal charger
  • Smoking area
  • Audio
  • Video
  • Bus dengan kapasitas 30 kursi

Jam, Rute, Jadwal Keberangkatan Bus Puspa Jaya

Untuk Anda calon penumpang bus Puspa Jaya, mengetahuai jadwal atau jam keberangkatan wajib hukumnya untuk meminimalisir hal-hal yang tak diinginkan.

Usahakan datang 30 menit sebelum jam keberangkatan bus. Anda bisa memastikan jadwal keberangkatan saat pembelian tiket bus.

Titik KeberangkatanTujuanJadwal Keberangkatan
Bandar Lampung Blitar 13.00 dan 14.00
Bandar Lampung Ponorogo 13.00
Bandar Lampung Semarang 14.00
Bandar Lampung Solo 13.00
Bandar Lampung Jogja 14.00
Blitar Lampung 08.00
Ponorogo Lampung 08.00
Solo Lampung 13.00 dan 14.00
JogjaLampung 12.00 dan 16.00

Rute, Agen, Harga Tiket Bus Puspa Jaya Online + Jadwal Keberangkatan

Di bawah ini adalah rangkuman, tiket bus Puspa Jaya online, rute, agen bus terdekat, jadwal, Lampung Surabaya, Semarang lampung, bus terbaru 2023, antara lain :

Titik KeberangkatanTujuanHarga Tiket
LampungJakarta Rp. 200.000
Lampung Jogja Rp. 430.000
Lampung Weleri Rp. 430.000
Lampung Wonogiri Rp. 470.000
Lampung Trenggalek Rp. 505.000
Lampung Tulungagung Rp. 505.000
Lampung TegalRp. 430.000
LampungSragen Rp. 430.000
Lampung SurabayaRp. 505.000
LampungSemarang Rp. 430.000
LampungSolo Rp. 430.000
Lampung Salatiga Rp. 430.000
Lampung Ponorogo Rp. 485.000
Lampung Pekalongan Rp. 430.000
Lampung Pacitan Rp. 490.000
Lampung PemalangRp. 430.000
Lampung Nganjuk Rp. 505.000
Lampung Ngawi Rp. 485.000
Lampung Malang Rp. 520.000
Lampung Madiun Rp. 485.000
Lampung Lumajang Rp. 545.000
Lampung Kertosono Rp. 485.000
Lampung Kendal Rp. 430.000
Lampung Kartosuro Rp. 430.000
LampungKediri Rp. 505.000
Lampung Jombang Rp. 490.000
Lampung Jember Rp. 560.000
Lampung Bawen Rp. 430.000
Lampung Jajak Rp. 585.000
Lampung Denpasar Rp. 730.000
Lampung CirebonRp. 430.000
Lampung Boyolali Rp. 430.000
Lampung Brebes Rp. 430.000
Lampung Benculuk Rp. 585.000
Lampung Blitar Rp. 505.000
Lampung Banyuwangi Rp. 585.000

*Catatan : Harga tiket bus dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan*

Cara Membeli Tiket

Bagi Anda yang akan bepergian menggunakan transportasi bus Puspa Jaya, ada 2 cara untuk memesan tiket.

Secara online yaitu via website Easybook.com dan secara offline dengan datang langsung ke agen tiket bus terdekat dari lokasi Anda.

Kantor Pusat PO Puspa Jaya

  • Alamat : Jl. Soekarno Hatta No. 3 Raja Basa, Kota Bandar Lampung
  • No. Telepon : 0721-783111
  • HP : 081297773111
  • Email : [email protected]
  • Website : puspajaya.co.id

Agen Tiket Bus Puspa Jaya

Dibawah ini adalah agen resmi bus Puspa Jaya berbagai tujuan, antara lain :

Agen Bus Puspa Jaya Air Metro Lampung

  • Alamat : Jl. Nuban Sumur Bandung Terminal 16c
  • No. Telepon : 0725 25311

Agen Bus Puspa Jaya Anak Purworejo

  • Alamat : Terminal Bus Purworejo Nomor 45
  • No. Telepon : 0274 783656

Agen Bus Puspa Jaya Solo

  • Alamat : Jl Solo – Sragen KM 16,4 Karang Malang Masaran
  • No. Telepon : 0271 821034

Agen Bus Puspa Jaya Jogja

  • Alamat : Jl. Ring Road Selatan Nomor 9, Kec. Banguntapan, Kab. Bantul
  • No. Telepon : (0274) 382593

Agen Bus Puspa Jaya Semarang

  • Alamat : Jl. Perintis Kemerdekaan, Terminal Banyumanik, Kota Semarang
  • No. Telepon : 0821-3702-0894

Agen Bus Puspa Jaya Kediri

  • Alamat : Ruko Terminal No. 06, Jl. Semeru, Kec. Mojoroto, Kota Kediri
  • No. Telepon : 0858-5027-6700

Agen Bus Puspa Jaya Blitar

  • Alamat : Jl. Kenari No.25, Kec. Sananwetan, Kota Blitar
  • No. Telepon : (0342) 7706779

Testimoni Customer Bus Puspa Jaya

“Pelayanan ramah , awak bus sigap pokoknya Ter the best naik armada ini” By. Antiwarniatun 1993

“Executive class..jok nyaman..service memuaskan..crew ramah..bis harum..wangi” By. Agung Maniti

“Bus antar pulau rekomended dari dulu kala” By. Arif Roid Caesarano (ArRoCe)

“Langganan setia perjalanan ke Lampung Sumatra ..
Armadanya nyaman ..pelayanan memuaskan..👍👍” By. Mara Sholehah

“Bisnya enak! Supirnya enak banget, gak ngebut ngebut amat.. Selalu ontime. Sukses selalu” By. Eddy Subratha

“Ke Lampung (Bndr.Jaya)
Pool Yg luas, banyak kursi di ruang tunggu.
Traveling saat pandemi 25/09/2020.
Selalu Naik Armada PO. PUSPAJAYA speed’nya konsisten masih pagi sampai Lampung.” By. Om Thole

“Luas nyaman tersedia tv juga di ruang tunggu, untuk jurusan Jogja ke Lampung biasanya berangkat pukul 16.00” By. Erin Ummah Wahida

Tips

Sebelum Anda naik bus, kami punya tips-tips jitu agar perjalanan Anda lebih nyaman, aman dan menyenangkan.

  • Pahami seluk beluk terminal.
  • Mengetahui lokasi loket bus dari PO yang akan anda gunakan.
  • Selalu waspada dan jangan pernah pasang muka bingung.
  • Membawa barang secukupnya.
  • Jawab dengan sopan dan tegas bila bertemu calo.
  • Silakan berbaur atau bergabung dengan penumpang lain.
  • Memiliki alternatif PO lain.
  • Bila ingin menikmati suasana perjalanan pilihlah kursi depan.
  • Siapkan obat-obatan seperti minyak kayu putih, antimo dan kantong plastik jika anda tipe orang yang mudah mabuk perjalanan.

*Catatan : Semua data diatas adalah data terakhir pada saat artikel ini ditulis. Jika ada update data terbaru, silahkan informasikan ke kami.*

Demikian sedikit artikel tentang Harga tiket bus Puspa Jaya online, jadwal bus Puspa Jaya unit 2 dan agen bus terdekat.

Tinggalkan komentar