Tiket Bus Restu Mulya – Ingin healing ke Pulau Dewata, Bali dengan murah nan nyaman, solusinya bisa menggunakan bus AKAP.
Salah satu penyedia jasa bus AKAP terkenal di Denpasar, Bali adalah PO Restu Mulya. Ada banyak rute tersedia di perusahaan otobus ini seperti tujuan Denpasar Surabaya, Jogja, Bojonegoro dan masih banyak lagi.
Pengalaman saya menggunakan bus Restu Mulya. Karena harga tiket bus yang bersahabat dan ketepatan waktu juga jadi pilihan.
Rata-rata tiket bus Restu Mulya kisaran Rp. 230.000 (Denpasar Surabaya) – Rp. 300.000 (Denpasar Solo) sekali jalan dengan kelas bus eksekutif.
Baca Juga : Tiket Kapal PELNI
Jadwal keberangkatan bus pertama mulai siang hari mulai pukul 12.00 – 18.00 WITA selalu ada keberangkatan dan tentunya tergantung rute Anda.
Sementara itu, pembelian atau pemesanan tiket bus bisa melalui online dan offline.
Pemesanan tiket bus online bisa Anda lakukan dari rumah dengan memanfaatkan gadget Anda dan membuka website Traveloka.com | Redbus.id dan masih banyak lagi.
Pembelian tiket offline bisa datang langsung ke agen tiket bus Restu Mulya terdekat yang banyak tersebar di beberapa kota besar.
Sekilas Profil PO Restu Mulya
Berdiri tahun 1984, awal cikal bakal PO Restu Mulya. PO Restu Mulya sudah familliar di kalangan pengguna jasa transportasi dari dan ke Pulau Dewata, Bali.
Didirikan oleh putra asli Bali yaitu I Gede Dharma Wijaya, PO Restu Mulya berkembang pesat dan sempat mendapatkan penghargaan bus AKAP dengan pelayanan terbaik.
Pelayanan terbaik meliputi pelayanan yang tepat waktu, crew yang ramah dan profesional dan tentuny armada yang bagus dan prima.
Intip Fasilitas & Kelas Bus Restu Mulya
Armada yang dipakai adalah merk Hino didukung oleh mesin tpe Golden Dragon, Hino mauoun Mercedes Benz.
Jadi tarikan mesin lebih gahar dengan suara mesin yang sangat halus. Konfigurasi tempat duduk menggunakan konfigurasi 2-2 kelas bus eksekutif.
Baca Juga :
Sementara itu, fasilitas yang ditawarkan PO Restu Mulya juga tak kalah dengan perusahaan otobus lainnya, beberapa diantaranya :
- Wi-fi gratis dengan kecepatan akses yang tinggi.
- Bus yang digunakan dilengkapi dengan AC serta memiliki bagasi yang luas.
- Makan gratis selama perjalanan.
- Setiap kursi penumpang dilengkapi dengan selimut dan bantal.
- Terdapat port USB untuk pengisian daya ulang.
- Setiap kursi penumpang juga dilengkapi dengan sandaran kaki.
- Toilet yang bersih dan nyaman.
Jadwal Keberangkatan Bus Restu Mulya
Bagi Anda yang rencana menggunakan jasa bus Zentrum perlu mengetahui jam keberangkatan bus hanya mulai siang hari sampai malam hari saja.
Jadi alangkah baiknya mengecek dahulu sebelum membeli tiket bus dan sesuaikan dengan kebutuhan, mengigat bus ini tidak beroperasi di pagi hari.
Berikut jadwal keberangkatan bus pertama dan terakhir di semua titik keberangkatan.
Titik Keberangkatan | Tujuan | Bus Pertama | Bus Terakhir |
Denpasar | Malang | 12.30 WITA | 18.00 WITA |
Jogja | Tabanan | 12.00 WIB | 12.00 WIB |
Denpasar | Bangkalan, Madura | 14.45 WITA | 16.00 WITA |
Malang | Denpasar | 14.20 WIB | 18.00 WIB |
Denpasar | Bojonegoro | 12.00 WITA | 16.20 WITA |
Denpasar | Solo | 12.00 WITA | 13.00 WITA |
Denpasar | Surabaya | 14.45 WITA | 16.00 WITA |
Rute, Agen, Harga Tiket Bus Restu Mulya + Jadwal Keberangkatan
Di bawah ini adalah rangkuman rute, agen bus terdekat, harga tiket bus Restu Mulya Denpasar Surabaya, Joga, Malang, Bojonegoro, tiket bus terbaru 2023, antara lain :
Rute | Harga Tiket | Titik Keberangkatan | Tujuan |
Denpasar – Malang | Rp. 240.000 | Pool | Arjosari |
Denpasar – Tulungagung | Rp. 240.000 | Pool | Terminal Gayatri |
Jogja – Tabanan | Rp. 300.000 | Giwangan | Pool |
Denpasar – Bangkalan | Rp. 230.000 | Mengwi | Blega |
Malang – Denpasar | Rp. 240.000 | Pool | Pool |
Denpasar – Bojonegoro | Rp. 250.000 | Mengwi | Rajekwesi |
Denpasar – Solo | Rp. 300.000 | Mengwi | Tirtonadi |
Denpasar – Surabaya | Rp. 230.000 | Mengwi | Terminal Bungurasih |
*Catatan : Harga tiket bus bisa berubah sewaktu – waktu tanpa pemberitahuan*
Agen Bus Restu Mulya Terdekat
Berikut adalah rangkuman agen bus terdekat dan Anda juga bisa memesan tiket offline melalui website Traveloka.com | Redbus.id
Anda juga dapat membeli tiket melalui agen tiket bus terdekat yang sudah banyak tersebar di kota-kota besar Indonesia.
Kantor Pusat :
- Alamat : Jl. Pulau Kawe nomor 32 Denpasar, Bali
- No. Telepon : (0361) 225043, 236846, 234950
Agen Bus PO Restu Mulya
Berikut adalah rangkuman agen bus tiket bus Restu Mulya terdekat berbagi rute yang berhasil kami rangkum untuk Anda, antara lain :
Malang
- Alamat : Jl. Dr. Cipto No.30, 65112, Kec. Klojen, Kota Malang
- No. Telepon : (0341) 331120
Surabaya
- Alamat : Jl. Makam Peneleh No.45, Kec. Genteng, Kota Surabaya
- No. Telepon : (031) 5456456
Denpasar
- Alamat : Terminal Mengwi, Kec. Mengwi, Kab. Badung, Bali
- No. Telepon : 0895-3312-50524
Jembrana
- Alamat : Jl. Ngurah Rai No.100, Kec. Negara, Kab. Jembrana, Bali
- No. Telepon : 0819-3306-6955
Bangkalan
- Alamat: Jl. Raya Tanah Merah, Kec. Tanah Merah, Kab. Bangkalan
- No. Telepon : –
Tulungagung
- Alamat : Jl. Mayor Sujadi No.110 B, Kec. Tulungagung, Kab. Tulungagung
- No. Telepon : 0851-0070-2992
Blitar
- Alamat : Jl. Kenari No.161, Kec. Sananwetan, Kota Blitar
- No. Telepon : 0877-5637-5490
Jogja
- Alamat : Jl. Ringroad Selatan, Kec. Banguntapan, Kab. Bantul
- No. Telepon : (0274) 4399570
- Alamat : Jl. Sosrowijayan No.46, Kota Jogja
- No. Telepon : (0274) 512623
Klaten
- Alamat : Terminal Type A Buntalan Klaten, Jl. Kartini No.35, Kab. Klaten
- No. Telepon : 0858-7856-7143
Solo
- Alamat : Jl. Dr. Setiabudi No.18, Kec. Banjarsari, Kota Solo
- No. Telepon : 0821-3797-5405
Testimoni Customer Bus Restu Mulya
Dalam hal ini adalah mengenai pelayanan dan perolehan bintang lima wajib hukumnya untuk crew semua perusahaan otobus.
Berikut sedikit testimoni para customer PO Restu Mulya yang merasa puas akan pelayannya.
“Dulu waktu masih kerja di bali… Pp naik bus iki, nyaman serpis jozz” By. Samsul Hadi
“Pelayanan makanan, drivernya bahkan kernet nya semuanya okey.. Cuma butuh peremajaan bus..” By. ari setya 1986
“Pelayanan bagus, ramah dan murah untuk pengiriman paket nya, tempat bersih dan wangi” By. Hanif Faisal
“Tempat pembelian tiket ke bali dengan pelayanan yang ramah,dan menyenangkan.” By. NYOMAN SURIAWAN
“Yang ingin pergi ke Bali bisa mencoba bus Restu Mulya. U/ bus nya lumayan bagus dan pelayanan yg ramah. Dan, harga lumayan murah dibanding P.O yg lainnya.” By. Heru Soe
Tips
Sebelum Anda naik bus, kami punya tips-tips jitu agar perjalanan Anda lebih nyaman, aman dan menyenangkan.
- Pahami seluk beluk terminal.
- Mengetahui lokasi loket bus dari PO yang akan anda gunakan.
- Selalu waspada dan jangan pernah pasang muka bingung.
- Membawa barang secukupnya.
- Jawab dengan sopan dan tegas bila bertemu calo.
- Silakan berbaur atau bergabung dengan penumpang lain.
- Memiliki alternatif PO lain.
- Bila ingin menikmati suasana perjalanan pilihlah kursi depan.
- Siapkan obat-obatan seperti minyak kayu putih, antimo dan kantong plastik jika anda tipe orang yang mudah mabuk perjalanan.
*Catatan : Semua data diatas adalah data terakhir pada saat artikel ini ditulis. Jika ada update data terbaru, silahkan informasikan ke kami.
Demikian sedikit artikel tentang rute, agen bus terdekat, harga tiket bus Restu Mulya Denpasar Surabaya, Jogja, Bojonegoro, harga tiket bus terbaru 2023, Malang dan masih banyak lagi.