Travel Jakarta Semarang – Banyak jasa travel yang menyediakan rute Jakarta Semarang atau lebih dikenal travel Jakarta Semarang.
Hal ini karena banyaknya mobilitas di dua kota tersebut. Setiap travel memiliki harga dan fasilitas yang bervariasi.
Berapa Harga Travel Jakarta Semarang?
Untuk tarif travel Jakarta Semarang rata-rata paling murah dibanderol kisaran Rp. 250.000 – Rp. 350.000 sekali jalan dengan fasilitas antar jemput door to door.
Baca Juga : Travel Bandung Cirebon
Beberapa jasa travel amanah rute Jakarta Semarang seperti Xtrans, Nans Tour and Travel, Bintang Raya Travel dan masih banyak lagi.
Sementara itu, jadwal keberangkatan travel Jakarta Bandung juga fleksibel artinya Anda bisa memesan travel Jakarta Semarang pagi, siang dan malam (24 jam).
Travel Jakarta Semarang Murah Buka 24 Jam
Di bawah ini adalah rangkuman harga sewa, tarif, ongkos, travel Jakarta Semarang Xtrans, berangkat pagi, malam, 24 jam, jadwal, bus, via tol, tarif, antara lain :
1. Nans Tour and Travel
Rekomendasi yang pertama adalah Nans Tour and Travel. Jasa ini bergerak di rute tidak hanya Yogyakarta dan Solo, tetapi juga Semarang.
Tak heran jika banyak orang yang menggunakan jasa ini. Armada yang digunakan adalah Toyota Hiace yang mempunyai banyak kursi.
Jika Anda ingin melakukan order, Anda cukup menghubunginya via Whatsapp pada nomor yang tertera. Harganya juga cukup terjangkau untuk rute Jakarta Semarang.
Nama Travel | Nans Tour and Travel |
Alamat | Jl. Moch. Kahfi II No.61, RT.3/RW.17, Srengseng Sawah, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12640 |
Kontak | 082331622001 |
Website | www.traveljakarta.net |
Armada | Innova, Hiace, Elf, Avanza |
Jadwal | 18.00 WIB |
Tarif | Rp. 250.000 – Rp. 330.000 |
2. Kita indonesia
Travel Jakarta Semarang selanjutnya ada Kita Indonesia. Menariknya travel ini menyediakan jasa door to door.
Tak hanya itu, terdapat fasilitas AC yang membuat dalam armada begitu sejuk. Selain untuk jasa travel, Kita Indonesia juga menyediakan layanan kirim paket.
Head Office dari agen travel ini berada di Jakarta. Bagi Anda yang bertempat tinggal di Jakarta bisa langsung mendatangi kantornya.
Motto yang dipegang adalah travel terbaik di Jakarta. Apapun yang terpenting memberikan layanan terbaik ke penumpang.
Nama Travel | Kita indonesia |
Alamat | Jl. Mawar Raya No.7, Bintaro, Kec. Pesanggrahan, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 15412 |
Kontak | 0811865510 |
Website | kitaindonesia.my.id |
Armada | Hiace |
Jadwal | Menghubungi Via WA |
Tarif | Rp. 325.000 |
3. Eltrans Travel
Travel Jakarta Semarang yang menjadi favorit orang-orang adalah Eltrans Travel.
Beberapa komitmen yang dipegang dari jasa travel ini adalah professional, antar jemput, tiket murah, dan armada prima.
Sudah banyak yang memberikan ulasan yang memuaskan terhadap jasa travel ini, sehingga dapat menjamin kepercayaan untuk para penumpangnya.
Segala hal yang berkaitan dengan informasi travel ini bisa mengunjungi situs websitenya.
Nama Travel | Eltrans |
Alamat | Jl. Ir. H. Juanda, RT.001/RW.021, Aren Jaya, Kec. Bekasi Tim., Kota Bks, Jawa Barat 17113 |
Kontak | 085777779957 |
Website | eltranstravel.com |
Armada | Hiace, Luxio |
Jadwal | Menghubungi Via WA |
Tarif | Rp. 350.000 – Rp. 400.000 |
4. Bintang Raya Travel
Bintang Raya Travel merupakan travel Jakarta Semarang yang begitu menarik perhatian.
Sebab, armada yang dimiliki lengkap tidak hanya satu ataupun dua saja. Untuk menghubunginya Anda bisa melalui via Whatsapp.
Harga yang ditawarkan terjangkau untuk penumpang, sebab Jakarta ke Semarang memakan jarak yang tidak sedikit.
Agen travel ini juga memiliki layanan door to door. Oleh karena itu, Anda bisa dijemput di tempat yang ditentukan.
Nama Travel | Bintang Raya Travel |
Alamat | Jl. Margosari I No.18, Sawah Besar, Kec. Gayamsari, Kota Semarang, Jawa Tengah 50163 |
Kontak | 081288822205 |
Website | ww.bintangrayatravel.com |
Armada | Granmax, Luxio, APV |
Jadwal | Menghubungi Via WA |
Tarif | Rp. 300.000 |
5. Travele
Travele sendiri mempunyai layanan door to door dan paket kilat. Untuk rute Jakarta Semarang, travel ini disarankan untuk Anda.
Untuk tarif dan jadwal bisa menghubungi via Whatsapp. Selain itu, travel ini memiliki layanan sewa mobil untuk Jakarta Semarang.
Apabila Anda ingin menyetir sendiri bisa menggunakan layanan sewa mobil. Terbaik, bukan? Tunggu apalagi, segera hubungi Travele.
Nama Travel | Travele |
Alamat | Jl. Raya Ngaliyan Ruko Segitiga Mas, Blok C no.3, Semarang |
Kontak | 0812828852 |
Website | travele.id |
Armada | Hiace |
Jadwal | Menghubungi Via WA |
Tarif | Menghubungi Via WA |
6. Sentosa Panorama
Salah satu travel rute Jakarta Semarang adalah Sentosa Panorama. Untuk jadwal keberangkatannya adalah jam 18.00 – 20.00 WIB.
Untuk kantornya juga berada di Jakarta sehingga Anda bisa langsung mengunjungi kantornya.
Anda juga bisa meminta informasi secara lengkap pada nomor Whatsapp yang tertera. Jadwal dan biaya akan direspon dengan baik.
Nama Travel | Sentosa Panorama |
Alamat | Jl. Empang Bahagia Raya No. 49B, Jakarta |
Kontak | 081219190110 |
Website | https://traveljakartasemarang.wordpress.com/ |
Armada | Hiace |
Jadwal | 18.00 – 20.00 WIB |
Tarif | Rp. 300.000 |
7. Karuna Travel
Opsi travel rute Jakarta Semarang selanjutnya adalah Karuna Travel. Tarif yang diberikan dari jasa travel ini sangat murah, bisa sekitar Rp. 225.000.
Jika Anda ingin informasi lebih lanjut bisa mengunjungi situs website yang tertera.
Karuna Travel selalu berupaya memberikan layanan yang nyaman dan berkualitas. Untuk melakukan order bisa menghubungi nomor yang tertera.
Nama Travel | Karuna Travel |
Alamat | Jl, MH Thamrin 72a, Semarang 50133 |
Kontak | 081802406100 |
Website | www.travelxtrans.com |
Armada | Menghubungi Via WA |
Jadwal | 03.00, 07.00,14.00,16.00 WIB |
Tarif | Rp. 225.000 – Rp. 300.000 |
8. Prima Armada Travel
Selanjutnya adalah Prima Armada Travel. Hal yang menarik dari travel ini adalah adanya armada Alphard, sehingga armadanya tidak hanya itu-itu saja.
Untuk jadwal dan tarif bisa ditanyakan melalui via Whatsapp.
Apabila ingin informasi lebih lanjut bisa mengunjungi situs website yang tertera. Tertarik untuk menggunakan jasa travel ini?
Nama Travel | Prima Armada |
Alamat | Jl. Wonorejo Selatan V No.11, Wonorejo Selatan, Kec. Rungkut, Kota Surabaya, Jawa Timur. |
Kontak | 082330972567 |
Website | primaarmadatravel.com |
Armada | Hiace, Innova, Alphard |
Jadwal | Menghubungi Via WA |
Tarif | Menghubungi Via WA |
9. Mahendra Travel
Mahendra Travel memiliki keunikan dalam layanannya. Anda bisa mendapatkan potongan dengan mengikuti syarat-syarat yang ditentukan.
Anda dapat menghubunginya melalui via Whatsapp. Armada yang digunakan adalah Toyota Hiace dan Elf Long.
Kantor ini terletak di Jakarta, jika Anda bertempat tinggal di Jakarta tentunya tidak perlu menempuh jarak yang jauh.
Mahendra Travel dapat Anda hubungi melalui via Whatsapp jika ingin bertanya tentang tarif.
Setelah yakin, langsung saja hubungi Mahendra Travel untuk memperoleh info lengkap.
Nama Travel | Mahendra Travel |
Alamat | Jl. Teratai Putih IA no. 14 C RT02 RW 04, Perumnas Klender, Jakarta Timur. |
Kontak | 081295086663 |
Website | mahendra-travel.com |
Armada | Hiace, Elf Long |
Jadwal | 07.00-10.00, 19.00-23.00 WIB |
Tarif | Menghubungi Via WA |
10. Ayo Trans
Ayo Trans merupakan travel yang populer untuk travel Jakarta Semarang.
Beberapa layanannya memegang komitmen door to door service, tidak ribet, harga bersaing, dan profesional. Anda dapat melihat segala rute di situs website yang tersedia.
Dijamin Anda tidak akan menyesal jika memesan travel ini. Sebab Ayo Trans sudah berpengalaman dalam dunia travel.
Armada yang dimilikinya adalah Toyota Hiace dan Kijang Innova. Anda dapat memilih salah satunya.
Nama Travel | Ayo Trans |
Alamat | Jl. Tinjomoyo V, kec. Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah |
Kontak | 0811355099 |
Website | ayotrans.com |
Armada | Hiace, Innova |
Jadwal | 19.00 WIB |
Tarif | Rp. 350.000 |
Gimana pendapat Anda mengenai travel-travel yang dijelaskan di atas? Menarik, bukan? Pilih travel Jakarta Semarang sesuai dengan keinginan.
Jangan lupa untuk memilih yang paling aman dan nyaman.
*Catatan : Semua data diatas adalah data terakhir pada saat artikel ini ditulis. Jika ada update data terbaru, silahkan informasikan ke kami*
Demikian sedikit artikel tentang travel Jakarta Semarang Xtrans, berangkat pagi, malam, 24 jam, jadwal, bus, via tol, tarif dan masih banyak lagi.